Atur diri sendiri paradigma baru pengelolaan lingkungan hidup, pembangunan ramah lingkungan : berpihak pada rakyat, ekonomis, berkelanjutan
| Gmd : Text
| Availability :
00000001591 | HC79 .E5S64 2001 | (General Book) | Available - Ada |
00000001592 | HC79 .E5S64 2001 | (General Book) | Available - Ada |
Buku ini bertujuan untuk memberi sumbangan pikiran untuk memperbaiki sistem dan praktik pengelolaan lingkungan hidup kita. karena pelaku pengelolaan lingkungan hidup amat luas, sasaran buku ini amat luas pula. Sasaran yang luas itu mengharuskan uraian dalam buku ini dapat diminati dan dimengerti oleh sidang pembaca yang luas yang mempunyai minat yang berbeda-beda dan tingkat pendidikan yang berbeda -beda pula. Karena itu, walaupun penulisan didasarkan pada temuan penelitian lingkungan hidup mutakhir, namun uraiannya tidak bersifat teoritis dengan format ilmiah, mellainkan praktis dengan menggunakan bahasa yang populer dan contoh konkret yang banyak kita alami dalam kehidupan kita sehari-hari. Uraian ditekankan pada prinsip, bukan detail.
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
HC79 .E5S64 2001
|
Publisher Place | Yogyakarta |
Collation |
xiv, 261p.; 24cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979420479X
|
Classification |
HC
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Info |
-
|
Statement |
-
|
Content Type |
-
|
No other version available